Ruang Lingkup Pemasaran


Apa itu Ruang Lingkup Pemasaran - Pemasaran umumnya dipandang sebagai tugas untuk menciptakan, memperkenalkan, dan menyerahkan barang dan jasa kepada konsumen dan perusahaan.

Adapun lingkup pemasaran terdiri dari :

a. Barang, yaitu barang-barang fisik yang merupakan hasil produksi suatu perusahaan. Contoh : bahan makanan, komoditas, pakaian, perumahan dll.

b. Jasa, yaitu setiap tindakan atau kegiatan yang ditawarkan suatu pihak kepada yang lain yang pada dasarnya tidak berwujud dan tidak mengakibatkan kepemilikan apapun. Contoh : transportasi, hotel, akuntan, dokter dll.

c. Pengalaman, contoh : pengalaman orang-orang terkenal, tokoh

d. Peristiwa, contoh : Pekan olah raga Nasional, Olimpiade

e. Orang, contoh : artis, musisi

f. Tempat

g. Properti

h. Organisasi

i. Informasi

j. Gagasan
* Definisi Manajemen Pemasaran

Data Visitor